Senin, 09 Maret 2009

Perangkat Lunak pada Dunia Otomotif

Perkembangan Dunia IT pada Bidang Otomotif

Perkembangan IT sangat pesat sekali, dan akan berpengaruh positif dalam bidang otomotif.
banyak sekali kita lihat otomotif sekarang menggunakan sistem seprti halnya komputer, ada yang memakai software dalam mempermudah dan mempercanggih otomotif itu sendiri.
seperti beberapa contoh ini :

1. Mood Training


Mobil yang memadukan konsep alam dan ramah lingkungan. Mobil ini juga dilengkapi dengan teknologi "Mood Training" yang terletak di setir yang akan memonitor psikologi si pengendara. Ini masih dalam bentuk konsep yang akan dikeluarkan oleh Toyota.

2. Mobil canggih memakai fitur GPS










Seperti gambar di atas ini, banyak sekali mobil mewah zaman ini memakai fitur GPS
yang berguna sebagai pemantau atau mengetahui keadaan jalan raya, sehingga kita dapat menghindari kemacetan maupun kecelakaan yang akan terjadi p
ada saat itu.

3. Kereta Api memakai sistem komputer












Selain mobil kereta api pun memakai sistem komputer sebagai yang mengatur pergerakan kereta itu sendiri.
Seperti gambar di atas itu adalah alat yang menjalankan kereta tersebut.

Dan selain itu banyak lagi otomotif yang memakai sistem komputer/software untuk membuat lebih mudah di gunakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar